Kiat Merawat Printer Agar Tidak Cepat Rusak

Printer adalah salah satu perangkat teknologi yang sangat dibutuhkan di masa modern ini. Mencetak berbagai dokumen menjadi lebih mudah jika...

Printer adalah salah satu perangkat teknologi yang sangat dibutuhkan di masa modern ini. Mencetak berbagai dokumen menjadi lebih mudah jika rumah atau kantor memiliki perangkat printer berkualitas. Tak mengherankan jika kini printer seakan menjadi barang wajib untuk mendukung rutinitas sehari-hari. Jika berencana untuk membeli printer dalam waktu dekat, sebaiknya Anda mencermati kiat merawat printer terlebih dahulu. Supaya nantinya printer yang Anda beli akan senantiasa awet dan tidak cepat rusak.


Mengatur Posisi Kertas Dengan Baik
Jangan terlalu terburu-buru ketika hendak melakukan proses print. Karena hal tersebut dapat membuat kertas printer tertekuk dan tidak berada dalam posisi yang benar. Jika proses print berlangsung dengan posisi kertas yang keliru, kemungkinan besar printer akan macet dan mengalami gangguan. Bahkan bukan mustahil jika hal sepele ini bisa merusak komponen printer yang lain seperti kabel, dan catridge.

Gunakan Produk Tinta Resmi
Setiap printer didesain untuk bekerja dengan produk tinta resminya. Mengisi printer dengan sembarang tinta dapat menyebabkan printer mengalami kerusakan. Selain itu, biasanya hasil print juga kurang maksimal bila Anda menggunakan tinta yang kurang berkualitas. Produk tinta resmi akan menjaga komponen printer supaya tetap awet dalam jangka waktu lama.

Ketika Membersihkan Catridge
Catridge adalah bagian printer yang bisa dibongkar pasang dan berfungsi sebagai tempat penampungan tinta. Membersihkan catridge harus dilakukan dengan teliti. Supaya Anda tidak menyentuh bagian kecil berwarna keemasan. Bagian penting tersebut adalah chip yang berfungsi mengatur aliran listrik dan perintah komputer. Jika tersentuh dengan tangan, kemungkinan bear chip tersebut akan rusak.

Jangan Membiarkan Tinta Habis
Mengisi tinta printer tidak perlu menunggu sampai tinta tersebut habis. Usahakan untuk segera mengisi tinta jika isinya tinggal 10%. Membiarkan tinta habis bisa membuat aliran tinta pada catridge dan selang menjadi macet. Akibatnya, printer harus bekerja lebih keras dan mudah mengalami kerusakan.

Bila sudah mengetahui kiat-kiat mudah merawat printer, Anda pasti tak ragu lagi untuk mendapatkan printer pilihan Anda di MatahariMall. Belanja online murah diskon di MatahariMall memang membuat Anda semakin hemat. Tanpa perlu keluar rumah, printer dan barang pesanan lainnya akan segera dikirim ke rumah setelah melakukan konfirmasi pembayaran.
MatahariMall adalah solusi belanja online terbaik untuk kebutuhan masyarakat modern.
Nama

5 juta,1,Agama,1,aksesoris komputer,1,Anak,6,Android,1,Aplikasi,2,asuransi,74,asuransi mobil,2,asuransi travel,2,bali,1,Bayi,1,Beauty,4,Belanja,1,Belanja online,26,beli kacamata online,1,Berita,10,best shabu shabu di Jakarta,1,Bisnis,618,Busana,1,di bawah 1,1,Digital Marketing,17,Dokumen,2,edukasi,50,elektronik,3,Fashion,41,Forniture,2,Furniture,37,Gadget,14,Gaya hidup,18,Harga digital printing,1,harga hape 4g,2,harga hp,1,harga hp 4g,1,Hotel,5,Ibu,10,ibu dan anak,27,ifw 2016,1,indonesia fashion week,1,indonesia fashion week 2016,1,info,1,Interior,3,internet,14,Jasa,12,jual kacamata online,1,jual kacamata pria,1,Jual Lakban,1,kacamata online,2,kalung kesehatan,2,kalung untuk kesehatan,2,Kamera Untuk Mobil,1,Kebersihan,31,kecantikan,60,keluarga,4,Kendaraan,1,Kesehatan,225,Kitchen,1,klinik kecantikan di Jakarta,1,Kosmetik,6,Makanan,37,makanan anak 1 tahun,1,Masakan,5,menu makanan sehat untuk diet,1,Minuman,8,minuman bisnis,3,modem 4g,1,nestle,1,oatmeal,1,oatmeal untuk diet,1,Olahraga,1,otomotif,43,parenting,3,Parenting indonesia,1,Pembangunan,2,Pendidikan,66,Perawatan Rambut Pria,1,perce,1,Percetakan,14,Permainan,1,Pertumbuhan,2,pertumbuhan anak,1,pola asuh anak,2,printer,1,Produk,1,Properti,20,rental scaffolding,1,Resep,12,Resep makanan,3,Resep Masakan,9,Resep oatmeal,1,Restaurant,2,reycom,2,sektor pertanian,1,shabu gen,1,Smartphone,3,spa,3,tas wanita,1,teknologi,85,TIKET,1,Tips,45,Tips Beli Kacamata Online Untuk Anak,1,Travelling,2,Umum,16,Universitas,2,vaksin corona,1,Wanita,2,Wisata,18,Wisata Kuliner,7,
ltr
item
Samalidan: Kiat Merawat Printer Agar Tidak Cepat Rusak
Kiat Merawat Printer Agar Tidak Cepat Rusak
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgoVP3K0xdXx05o2Mop9StduGin3HmhLCIdYMsW0JEiFWNQJTpoe9WxrAHnb9V7FWA2tS5uJDx6c6ZxDKD8RxjxKdQ6jgeuD7V2knEql3mC0u3r2uS_5WgiIib8_DVD0MAD2XQXU4BWCe9X/s640/Kiat+Merawat+Printer+Agar+Tidak+Cepat+Rusak.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgoVP3K0xdXx05o2Mop9StduGin3HmhLCIdYMsW0JEiFWNQJTpoe9WxrAHnb9V7FWA2tS5uJDx6c6ZxDKD8RxjxKdQ6jgeuD7V2knEql3mC0u3r2uS_5WgiIib8_DVD0MAD2XQXU4BWCe9X/s72-c/Kiat+Merawat+Printer+Agar+Tidak+Cepat+Rusak.jpg
Samalidan
http://www.samalidan.com/2016/06/kiat-merawat-printer-agar-tidak-cepat.html
http://www.samalidan.com/
http://www.samalidan.com/
http://www.samalidan.com/2016/06/kiat-merawat-printer-agar-tidak-cepat.html
true
6436065597845150103
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy