Begini Cara Top Up Gopay Melalui Sinarmas Bank

Berbagai hal yang bisa dilakukan sebagai cara top up gopay yang bisa diterapkan sehingga memudahkan nasabah



Sekarang ini banyak dari berbagai platform digital memiliki payment method-nya sendiri dengan tujuan mempermudah customer dalam melakukan berbagai transaksi. Seperti Gopay sebagai contohnya yang bisa membuat Anda lebih mudah untuk melakukan berbagai transaksi sehingga waktu yg digunakan pun jauh lebih efisien. Namun, apakah Anda tahu cara top up gopay?


Dalam melakukan top up gopay, terutama melalui bank sinarmas, customer akan dikenakan biaya administrasi sebesar Rp2.000 pada setiap transaksi dengan total minimal transaksi sejumlah Rp10.000.


Cara top up gopay melalui bank sinarmas sangatlah mudah sebab sinarmas akan selalu memperhatikan efisiensi dan kemudahan dalam bertransaksi bagi para nasabahnya. Jadi, ketika Anda hendak melakukan pembayaran untuk top up gopay ini Anda hanya cukup mengikuti langkah berikut ini.


Melalui gerai ATM Sinarmas

Pembayaran top up gopay dapat Anda lakukan dimana saja termasuk melalui gerai ATM sinarmas dengan cara:

  1. Masukkan kartu ATM Sinarmas Anda ke dalam mesin ATM

  2. Klik pada opsi menu Berikutnya

  3. Selanjutnya klik pada opsi menu Bayar Lainnya

  4. Lalu Anda dapat mengisi 6 digit kode biller yang bisa dilanjutkan dengan nomor pelanggan atau nomor handphone Anda yang sudah terdaftar pada aplikasi Gojek

  5. Apabila Anda tidak mengetahui kode biller maka opsi yang harus dipilih adalah Daftar Kode Biller

  6. Kemudian lihat pada kode biller GOPAY CUSTOMER

  7. Masukkan 6 digit kode biller dan juga lanjut dengan nomor pelanggan

  8. Pastikan nomor yang Anda masukkan adalah nomor yang Anda daftarkan pada aplikasi gojek

  9. Masukkan nominal yang nanti akan Anda top up ke Gopay dan pilih opsi Benar

  10. Konfirmasi pembayaran apabila Anda tetap ingin melanjutkan transaksi. Lalu pilih YA

  11. Apabila transaksi berhasil maka nantinya akan keluar struk transaksi tersebut



Pembayaran melalui Internet Banking

Apabila Anda memiliki kesibukan yang padat sehingga mengharuskan Anda untuk melakukan transaksi melalui jarak jauh atau online, maka solusinya yaitu dengan cara top up gopay melalui Internet Banking dengan cara berikut ini:

  1. Langkah pertama yaitu Anda harus login terlebih dahulu

  2. Kemudian akan muncul berbagai opsi dan kamu harus memilih Pembayaran/Pembelian

  3. Lalu pilih kategori Bayar Lainnya kemudian pilih nama biller Gopay customer

  4. Anda harus memilih nomor rekening dan lalu masukkan nomor handphone pelanggan yang telah didaftarkan di aplikasi Gojek lalu denominasi angka tersebut dan klik Kirim

  5. Konfirmasi transaksi tersebut dan masukkan Simas Token/SMS Token

  6. Transaksi selesai dan kemudian Anda bisa memeriksa saldo Gopay Anda agar tidak terjadi kesalahan

Pembayaran top up Gopay melalui Teller

Selain itu, ada juga metode pembayaran top up saldo melalui teller bank Sinarmas dengan cara berikut ini.

  1. Anda harus datang langsung ke kantor cabang Bank Sinarmas dan langsung menemui Teller

  2. Kemudian Anda bisa menginformasikan nomor pelanggan atau nomor handphone yang sudah terdaftar pada aplikasi Gojek kepada Teller

  3. Anda bisa langsung memberitahukan kepada Teller perihal jumlah yang ingin di top up pada akun Anda..

  4. Petugas Teller nantinya akan melakukan konfirmasi terlebih dahulu perihal data Anda sebagai nasabah

  5. Teller bank nantinya akan menyebutkan jumlah yang harus Anda lunasi dengan rumus: nominal top up + biaya admin Rp2000

  6. Selanjutnya, Anda dapat menyerahkan uang cash nya pada teller tersebut

  7. Setelah melakukan transaksi top up

  8. Teller juga melakukan transaksi top up 

  9. Transaksi selesai maka Anda akan mendapatkan bukti top up dari Teller Sinarmas

Nama

5 juta,1,Agama,1,aksesoris komputer,1,Anak,6,Android,1,Aplikasi,2,asuransi,74,asuransi mobil,2,asuransi travel,2,bali,1,Bayi,1,Beauty,4,Belanja,1,Belanja online,26,beli kacamata online,1,Berita,10,best shabu shabu di Jakarta,1,Bisnis,659,Busana,1,di bawah 1,1,Digital Marketing,17,Dokumen,2,edukasi,50,elektronik,3,Fashion,43,Forniture,2,Furniture,37,Gadget,14,Gaya hidup,18,Harga digital printing,1,harga hape 4g,2,harga hp,1,harga hp 4g,1,Hotel,5,Ibu,10,ibu dan anak,27,ifw 2016,1,indonesia fashion week,1,indonesia fashion week 2016,1,info,1,Interior,3,internet,14,Jasa,12,jual kacamata online,1,jual kacamata pria,1,Jual Lakban,1,kacamata online,2,kalung kesehatan,2,kalung untuk kesehatan,2,Kamera Untuk Mobil,1,Kebersihan,31,kecantikan,63,keluarga,4,Kendaraan,1,Kesehatan,251,Kitchen,1,klinik kecantikan di Jakarta,1,Kosmetik,6,Makanan,37,makanan anak 1 tahun,1,Masakan,5,menu makanan sehat untuk diet,1,Minuman,9,minuman bisnis,3,modem 4g,1,nestle,1,oatmeal,1,oatmeal untuk diet,1,Olahraga,1,otomotif,43,parenting,3,Parenting indonesia,1,Pembangunan,2,Pendidikan,66,Perawatan Rambut Pria,1,perce,1,Percetakan,14,Permainan,1,Pertumbuhan,2,pertumbuhan anak,1,pola asuh anak,2,printer,1,Produk,1,Properti,20,rental scaffolding,1,Resep,12,Resep makanan,3,Resep Masakan,9,Resep oatmeal,1,Restaurant,2,reycom,2,sektor pertanian,1,shabu gen,1,Smartphone,3,spa,3,staycation,1,tas wanita,1,teknologi,85,TIKET,1,Tips,45,Tips Beli Kacamata Online Untuk Anak,1,Travelling,3,Umum,16,Universitas,2,vaksin corona,1,Wanita,2,Wisata,20,Wisata Kuliner,7,
ltr
item
Samalidan: Begini Cara Top Up Gopay Melalui Sinarmas Bank
Begini Cara Top Up Gopay Melalui Sinarmas Bank
Berbagai hal yang bisa dilakukan sebagai cara top up gopay yang bisa diterapkan sehingga memudahkan nasabah
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhHZS8hdTto3Q_9YVkJUMEZMjt3yAdWXC1C3aJ2rLT9jKbhMCNa3biKthJztOfsEuGZWIFlQQXaZlsw_6f0WMDbeLtjAdPGNiM-tVuFv5DuRNC4aWiwGCE0rRY7enQpLdmWWw8aSZHaDODXVvs5ey4dcemRfd1R-qfa3xhzNnQc0bpZ5_FoAv6804RFzQ/s320/image1%20(56).png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhHZS8hdTto3Q_9YVkJUMEZMjt3yAdWXC1C3aJ2rLT9jKbhMCNa3biKthJztOfsEuGZWIFlQQXaZlsw_6f0WMDbeLtjAdPGNiM-tVuFv5DuRNC4aWiwGCE0rRY7enQpLdmWWw8aSZHaDODXVvs5ey4dcemRfd1R-qfa3xhzNnQc0bpZ5_FoAv6804RFzQ/s72-c/image1%20(56).png
Samalidan
https://www.samalidan.com/2023/01/begini-cara-top-up-gopay-melalui.html
https://www.samalidan.com/
https://www.samalidan.com/
https://www.samalidan.com/2023/01/begini-cara-top-up-gopay-melalui.html
true
6436065597845150103
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy