Memang benar jika anak – anak itu sangat identik dengan rewel. Apalagi jika keinginannyatidak dipenuhi, menangis dan rewel jadi senjatany...
Memang benar jika anak – anak itu sangat identik dengan rewel. Apalagi jika keinginannyatidak dipenuhi, menangis dan rewel jadi senjatanya untuk bisa membuat hati orang tua luluh. Saat menghadapi anak yang sedang rewel, apa yang harus kita lakukan adalah bersikap tenang, jangan terpancing emosi apalagi sampai berbalik marah pada anak. ketahuilah penyebabnya kenapa anak bisa menjadi rewel seperti itu. Makan tidak kenyang atau anak susah makan juga bisa menjadi pemicunya. Mengatasi anak susah makan jika tidak dilakukan dengan benar akan makin membuat rewel anak makin menjadoi – jadi.
Secara singkat dan sederhana, ada beberapa alasan yang menyebabkan anak menjadi sering rewel, diantaranya:
Sering di manja
Memanjakan anak memang terkadang menjadi sebuah bentuk kasih sayang orang tua, namun kita mungkin tidak menyadari jika terlalu memanjakan anak, ia akan merasa apapun yang dimau pasti dikabulkan. Dan sedikit saja keinginannya tidak dipenuhi dengan segera, maka menangis atau rewel yang menjadi senjatanya.
Anak akan menjadikan rewelnya itu sebagai cara untuk bisa mendapatkan apa yang diinginkannya.
Mengantuk atau tidak cukup tidur
Saat anak mengantuk atau tidurnya tidak cukup, maka anak akan menjadi lebih mudah sensitif. Sedikit saja kita menyinggung anak, maka rewel dan menangis bisa jadi senjatanya. Oleh karena itu, biasakan untuk bisa membuat anak tidur siang dan tidur di malam hari dengan cukup.
Lapar
Anak – anak khususnya balita terkadang belum bisa mengungkapkan kapan dia lapar. Mereka juga kadang tidak meminta makan secara langsung. Kondisi ini tentu bisa membuat anak jadi rewel karena rasa lapar tersebut. Oleh karena itu, penuhi asupannya dengan teratur dan seimbang.
Yang menjadi masalah khususnya ketika kita ingin memberi makan secara teratur dan seimbang, anak justru menolak padahal anak sangat butuh makan.
Hal ini yang tak jarang membuat orang tua menjadi bingung bahkan stress karena sulit mengatasi anak susah makan. Akhirnya yang terjadi anak kurang makan, anak jadi rewel, dan mudah sakit pula karena daya tahan tubuhnya kurang terjaga.
Nah, Anda tak perlu khawatir lagi karena Madu Anak Provitamon bisa menjadi solusi yang tepat. Madu sejak dulu dipercaya memiliki banyak sekali manfaat, salah satunya untuk meningkatkan nafsu makan anak.
Madu Provitamon akan semakin membantu peningkatan nafsu makan anak karena dilengkapi dengan kunyit, daun pegagan dan juga minyak ikan salmon yang bukan hanya bisa mengatasi anak susah makan, namun juga berfungsi sebagai vitamin otak dan menambah daya tahan tubuh anak.