Bunga KPR Naik? Jangan Panik!

Kredit rumah merupakan salah satu solusi populer jika Anda tidak mempunyai biaya cukup, namun tetap ingin memiliki rumah sendiri. Apalagi se...

Kredit rumah merupakan salah satu solusi populer jika Anda tidak mempunyai biaya cukup, namun tetap ingin memiliki rumah sendiri. Apalagi sekarang ini bank seperti BTN menawarkan bunga KPR yang rendah, bahkan bisa mencapai 5% dengan rate yang fixed. Namun jika Anda telanjur memilih suku bunga yang floating dan terus naik, apalagi dengan situasi ekonomi Indonesia yang sedang lemah, ada beberapa hal yang harus Anda lakukan.

Bunga pinjaman KPR yang terus naik bisa disiasati dengan:

1. Evaluasi keuangan
Segera data ulang keadaan keuangan Anda. Pemasukan, pengeluaran, biaya-biaya sehari-hari, dll. harus didata ulang. Jika angsuran masih belum terlalu tinggi, mulailah berhemat di pengeluaran lain agar Anda tetap bisa mengangsur.
2. Periksa apakah mempengaruhi cicilan
Hitung ulang besar kredit yang harus Anda bayar perbulannya setelah suku bunga naik. Jika Anda masih dalam tahap bunga yang tetap, maka Anda masih tidak perlu khawatir.
3. Over kredit
Bagi Anda yang punya KPR floating, setelah tiga tahun, cari cicilan KPR di bank lain yang kemudian bisa take over utang di bank yang Anda pilih sebelumnya.
Naiknya bunga KPR tidak harus selalu membuat panik. Penting bagi Anda untuk tetap tenang, bekerja seperti biasa sehingga selalu ada pemasukan, dan rajin mencatat pemasukan serta pengeluaran yang Anda lakukan tiap bulannya. Cara lain tentu saja adalah mencari bank yang menawarkan bunga rendah dengan fixed rate yang panjang. Anda bisa mulai mencarinya di BTN.
Nama

5 juta,1,Agama,1,aksesoris komputer,1,Anak,6,Android,1,Aplikasi,2,asuransi,74,asuransi mobil,2,asuransi travel,2,bali,1,Bayi,1,Beauty,4,Belanja,1,Belanja online,26,beli kacamata online,1,Berita,10,best shabu shabu di Jakarta,1,Bisnis,618,Busana,1,di bawah 1,1,Digital Marketing,17,Dokumen,2,edukasi,50,elektronik,3,Fashion,41,Forniture,2,Furniture,37,Gadget,14,Gaya hidup,18,Harga digital printing,1,harga hape 4g,2,harga hp,1,harga hp 4g,1,Hotel,5,Ibu,10,ibu dan anak,27,ifw 2016,1,indonesia fashion week,1,indonesia fashion week 2016,1,info,1,Interior,3,internet,14,Jasa,12,jual kacamata online,1,jual kacamata pria,1,Jual Lakban,1,kacamata online,2,kalung kesehatan,2,kalung untuk kesehatan,2,Kamera Untuk Mobil,1,Kebersihan,31,kecantikan,60,keluarga,4,Kendaraan,1,Kesehatan,225,Kitchen,1,klinik kecantikan di Jakarta,1,Kosmetik,6,Makanan,37,makanan anak 1 tahun,1,Masakan,5,menu makanan sehat untuk diet,1,Minuman,8,minuman bisnis,3,modem 4g,1,nestle,1,oatmeal,1,oatmeal untuk diet,1,Olahraga,1,otomotif,43,parenting,3,Parenting indonesia,1,Pembangunan,2,Pendidikan,66,Perawatan Rambut Pria,1,perce,1,Percetakan,14,Permainan,1,Pertumbuhan,2,pertumbuhan anak,1,pola asuh anak,2,printer,1,Produk,1,Properti,20,rental scaffolding,1,Resep,12,Resep makanan,3,Resep Masakan,9,Resep oatmeal,1,Restaurant,2,reycom,2,sektor pertanian,1,shabu gen,1,Smartphone,3,spa,3,tas wanita,1,teknologi,85,TIKET,1,Tips,45,Tips Beli Kacamata Online Untuk Anak,1,Travelling,2,Umum,16,Universitas,2,vaksin corona,1,Wanita,2,Wisata,18,Wisata Kuliner,7,
ltr
item
Samalidan: Bunga KPR Naik? Jangan Panik!
Bunga KPR Naik? Jangan Panik!
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgWsQzC1vLFMudUbPU1e_C9zLU2-lke7A9eaJUQuvYoqBD3ca0Fpso7IbFZETlEKb0X8oKkPyhjr99s4q49e9Xhap99r1AkAZYNZcmhZ79H1ByBpXU6c9OggLyd8_3-YdPWVLhyphenhyphenmgxLohE/s640/KPR+rumah.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgWsQzC1vLFMudUbPU1e_C9zLU2-lke7A9eaJUQuvYoqBD3ca0Fpso7IbFZETlEKb0X8oKkPyhjr99s4q49e9Xhap99r1AkAZYNZcmhZ79H1ByBpXU6c9OggLyd8_3-YdPWVLhyphenhyphenmgxLohE/s72-c/KPR+rumah.jpg
Samalidan
http://www.samalidan.com/2015/05/bunga-kpr-naik-jangan-panik.html
http://www.samalidan.com/
http://www.samalidan.com/
http://www.samalidan.com/2015/05/bunga-kpr-naik-jangan-panik.html
true
6436065597845150103
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy